Usia bayi merupakan masa-masanya untuk bereksplorasi. Tidak jarang bayi terbentur, terantuk, atau bahkan terjatuh. Biasanya, trauma kepala pada si kecil tergolong ringan tanpa komplikasi. Namun, sering kali membuat Bunda merasa khawatir.
Nah, kapan bayi perlu dibawa ke dokter?
- Si kecil hilang kesadaran walau dalam waktu yang singkat.
- Si kecil sulit untuk dibangunkan.
- Rewel atau menangis terus.
- Tampak pucat dan sulit ditenangkan.
- Mengalami muntah bahkan sampai berulang-ulang.
- Si kecil mengalami gangguan napas.
Bila muncul satau atau lebih dari gejala-gejala tersebut, segera bawa bayi ke rumah sakit yang mempunyai fasilitas UGD/IGD.
Kapan Bayi Perlu Dibawa ke Dokter?
Reviewed by Munadi
on
12:53:00 PM
Rating:
Tidak ada komentar: