Inilah Tanda Penyakit Sudah Tidak Menular pada Anak

Kesehatan merupakan hal yang sangat penting bagi setiap orang. Demikian pula dengan kesehatan anak yang merupakan hal utama bagi tiap orangtua.

Yang namanya penyakit itu dapat datang kapan saja tanpa diundang sebelumnya. Baik itu penyakit menular maupun penyakit tidak menular.

Nah, sebagai oranguta kita perlu mengetahui kapan penyakit anak sudah tidak menular lagi. Berikut ini tanda bahwa penyakit sudah tidak menular pada anak yang disarikan dari Mayo Clinic : Family Health Book.

Cacar Air
Sesudah semua luka berkerak dan biasanya tujuh hari.

Diare
Bila feses telah padat atau mempunyai bentuk kembali.

Kotak Obat
gambarclipart.blogspot.com

Infeksi Tenggorokan Akibat Streptokokus
24 jam setelah dimulainya perawatan.

Kutu Rambut
Setelah sekali perawatan.

Mata Merah (Conjunctivitis)
Jika penyebabnya adalah bakteri, maka 24 jam sesudah dimulainya pengobatan. Tetapi, bila disebabkan oleh virus, maka hal ini memerlukan waktu yang lebih lama lagi.
Inilah Tanda Penyakit Sudah Tidak Menular pada Anak Inilah Tanda Penyakit Sudah Tidak Menular pada Anak Reviewed by Munadi on 10:04:00 AM Rating: 5

Tidak ada komentar: